#CAMAT SUSUT BERSAPA BERSINERGI UNTUK MENYAPA# HUJAN DERAS LANDA DAERAH SUSUT, SATU TEMBOK MERAJAN WARGA ROBOH

Oleh : | 01 Februari 2024 | Dibaca : 243 Pengunjung


#CAMAT SUSUT BERSAPA BERSINERGI UNTUK MENYAPA# HUJAN DERAS LANDA DAERAH SUSUT, SATU TEMBOK MERAJAN WARGA ROBOH

#CAMAT SUSUT BERSAPA BERSINERGI UNTUK MENYAPA# HUJAN DERAS LANDA DAERAH SUSUT, SATU TEMBOK MERAJAN WARGA ROBOH

Pada Hari Kamis, 1 Februari 2024 Susut - Hujan deras yang melanda wilayah Susut sejak pagi hari ini menyebabkan satu Tembok Merajaan warga roboh, meninggalkan jejak kerusakan yang cukup parah.

Salah satu desa yang paling terdampak adalah Desa Selatnyuhan dan telah terjadi tembok penyengker merajan roboh dengan panjang 10 x 3m milik I Nengah Juniartana, umur 34 tahun, alamat Br. Selatnyuhan, Desa Pengiangan, Kec. Susut. Kerugian diperkirakan sekitar 60.000.000 (Enam Puluh Juta Rupiah) Tim yang hadir saat itu dari kecamatan susut Ka. seksi Trantibum, Kepala Kewilayahan dan Kepala desa Pengiangan  memberikan pertolongan dan evakuasi kepada warga yang terdampak.

Sementara itu, Pemerintah Kecamatan juga mengimbau masyarakat untuk tetap tenang dan mengikuti petunjuk dari pihak berwenang dan akan terus memantau perkembangan cuaca dan memberikan pembaruan secara berkala kepada masyarakat.

 


BERITA LAINNYA

LIHAT ARSIP BERITA LAINNYA

 

CAMAT

I Dewa Putu Apriyanta,SSTP.,M.Si